Search in This Blog

Tuesday 12 June 2018

Cara Membuat Slide Presentasi Yang Baik

Selamat datang dan Terima Kasih Telah Berkunjung ke Blog ini.

Pada Kesempatan ini saya akan Membagikan Sebuah TIPS Membuat Slide Presentasi yang Baik. Agar Audience Cepat Memahami apa yang kita presentasikan..

1. Ketahui Tujuan anda Membuat Slide Presentasi.
Terkadang ada orang yang terpaku dengan tampilan Slide mereka dan terlalu banyak menggunakan Animasi. tapi ingat kita tidak sedang membuat Animasi tapi kita sedang membuat Sebuah Slide Presentasi,. Desain Slide yang baik adalah desain yang sederhana namun Menarik, gunakan Animasi seperlunya..


2.Penggunaan Gambar Animasi
Gambar Animasi juga sering Menjadi masalah, terkadang orang juga memasang Gambar Animasi di setiap Slide, padahal gambar animasi seperti ini bisa mengalihkan perhatian Audience Ke Gambar Tersebut dan bukannya Memperhatikan Si Pemberi Materi, karna itu saya menyarankan hanya gunakan Gambar Animasi di Slide Pembuka(Awal Pertama), dan Slide Penutup(Slide Terakhir).

3. Penulisan Materi ke dalam Slide.
Jangan menulis semua Materi yang telah anda Siapkan kedalam Slide, tapi hanya tulis Pokok-Pokok Bahasannya saja, untuk detail-detailnya anda hapal untuk anda jelaskan secara Lisan..

4. Pemilihan Warna Font dan Warna Background
Warna Background dan Warna Font juga harus Kontras, Jika anda menggunakan Warna Backgroud yang gelap maka Gunakan warna Font yang terang, begitu pula sebaliknya. 

SIMPULAN
dengan memperhatikan keempat point diatas, insya allah anda akan membuat sebuah Slide Presentasi yang baik yang akan Membuat Audience cepat memahami Materi yang anda berikan.


Sekian TIPS Singkat Kali ini, Nantikan TIPS Selanjutnya, Semoga Bermanfaat

No comments:

Post a Comment

Help us by Click This Ads